EUR/JPY di chart 1 jamnya nampak terlihat bergerak dalam kondisi Bearish ini terlihat dengan pergerakan harganya yang bergerak di bawah Moving Averagenya yang juga berpotongan "Death Cross" ditambah lagi kondisi indikator Stochastic Oscillator yang juga sudah berada di level jenuh beli nampaknya turut mendukung probabilitas bagi pasangan mata uang silang ini di pembukaan Eropa/London dan/atau Market Amerika Serikat untuk turun ke bawah hingga ke level 128.19 namun harap diperhatikan apabila terjadi koreksi keatas hingga melewati level 129.13 maka besar kemungkinannya skenario penurunan pada EUR/JPY akan menjadi tidak valid lagi.
(Disclaimer)