Analisis tren
Minggu ini, GBP/USD dapat melanjutkan gerakan naik, yang dimulai dari penutupan candle minggu lalu di 1.2029 menuju fraktal atas di 1.2446 (garis putus-putus kuning). Setelah menguji level ini, GBP/USD akan menuju level resistance bersejarah di 1.2497 (garis putus-putus biru).
Gbr. 1 (chart mingguan)
Analisis lengkap:
Analisis indikator analysis - tren naik
Level Fibonacci - tren naik
Volume - tren naik
Analisis candlestick - tren naik
Analisis tren - tren naik
Bollinger band - tren naik
Chart bulanan - tren naik
Semua ini mengarah pada gerakan naik GBP/USD.
Kesimpulan: Pasangan ini akan mengalami tren bullish, tanpa first lower shadow di candle putih (Senin - naik) dan second upper shadow (Jumat - turun).
Jadi, selama minggu ini, pound akan naik dari 1.2029 (penutupan candle minggu lalu) menuju fraktal atas di 1.2446 (garis putus-putus kuning), kemudian menuju level resistance bersejarah di 1.2497 (garis putus-putus biru).
Kemungkinan lain, kuotasi dapat melonjak dari 1.2029 (penutupan candle minggu lalu) menuju fraktal atas di 1.2446 (garis putus-putus kuning), kemudian kembali ke fraktal atas 12 Februari di 1.2268.