logo

FX.co ★ Rencana trading untuk EUR/USD pada 7 Agustus, 2020, Laporan COVID-19 dan Perubahan Tenaga Kerja Non-Pertanian

Rencana trading untuk EUR/USD pada 7 Agustus, 2020, Laporan COVID-19 dan Perubahan Tenaga Kerja Non-Pertanian

Rencana trading untuk EUR/USD pada 7 Agustus, 2020, Laporan COVID-19 dan Perubahan Tenaga Kerja Non-Pertanian

India menjadi pemimpin baru dari pandemi, karena kasus harian di negara tersebut saat ini telah naik menjadi 62 ribu.

Sementara itu di Amerika Serikat dan Brazil, situasi tidak membaik, karena kasus baru masih lebih dari 50 ribu per hari. Angka kematian juga sangat tinggi, di 1.300 per hari.

Terkait vaksin, rilisnya akan dimulai paling cepat tidak lebih dari tahun mendatang.

Rencana trading untuk EUR/USD pada 7 Agustus, 2020, Laporan COVID-19 dan Perubahan Tenaga Kerja Non-Pertanian

EUR/USD: Euro berupaya untuk naik diata s1.1900 kemarin namun gagal.

Tetap lakukan pembelian dari level 1,1810, stop di 1,1765.

Jika terdapat pembalikkan turun, jual dari 1,1690.

Laporan Perubahan Tenaga Kerja Non-Pertanian AS untuk Juli akan dirilis pada 13:30. Hasilnya vital bagi pergerakan mendatang dari pasangan EUR/USD.

*Analisis pasar yang diposting disini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran anda, namun tidak untuk memberikan instruksi untuk melakukan trading
Buka daftar artikel Buka artikel penulis ini Buka akun trading