Jika kita memperhatikan chart 4 jam untuk Bitcoin, kita melihat bahwa kriptokurensi ini telah ditradingkan sideways dalam kisaran trading yang sempit, meskipun tekanan bullish masih kuat. Ini dikonfirmasi oleh fakta bahwa harga kini tengah bergerak di atas Moving Average. Namun, ada potensi bagi BTC untuk bergerak turun sebagai sebuah retracement. Ini ditandai oleh Stochastic Oscillator yang telah berada di level jenuh beli. Selama gerakan menurun tidak terus turun dan harga tidak ditutup di bawah level 10.943,80, Bitcoin masih memiliki prospek untuk melanjutkan pergerakan naiknya yang menargetkan pengujian level 12.035,80.
(Disclaimer)