logo

FX.co ★ Analisis teknikal untuk EURUSD pada 8 April 2019

Analisis teknikal untuk EURUSD pada 8 April 2019

EURUSD menunjukkan tanda-tanda stabil seiring dengan melemahnya tren bearish dan terdapat tanda-tanda potensi melambung ke level 1,13. Tren jangka pendek dan menengah tetap bearish, namun kami memperkirakan tren jangka pendek berubah menjadi bullish dan memberikan lambungan bagus setidaknya ke 1,13.

Analisis teknikal untuk EURUSD pada 8 April 2019

Garis merah - channel bearish

Area hijau - area support

Garis hitam - resistance jangka pendek

Garis biru - divergensi bullish

Sinyal divergensi bullish yang kita bahas pekan lalu merupakan peringatan untuk bears bahwa tren penurunan kehilangan momentum. Hanya saat harga menembus di atas garis tren resistance jangka pendek saya dapat memprediksi EURUSD akan mencapai level 1,1270 dan idealnya akan menguji batas channel atas dan area resistance 1,1310-1,1330. Resistance utama ditemukan di area 1,14-1,1450 dan jika harga mencapai kembali level ini maka mengubah tren jangka menengah menjadi bullish.

*Analisis pasar yang diposting disini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran anda, namun tidak untuk memberikan instruksi untuk melakukan trading
Buka daftar artikel Buka artikel penulis ini Buka akun trading