Pasar saham global dipenuhi gelombang penjualan, dan efek bola salju tengah menarik siapa saja yang tidak asing dengan quote bernilai tinggi, melewati puncak dinamika pendapatan, suku bunga lebih tinggi, efek perang dagang AS-China atau melemahnya indikator iklim bisnis di Eropa.
Runtuhnya pasar saham menghapus semua profit tahun ini dari SP500, penjualan besar-besaran terjadi di pasar Asia, dan pembukaan di Eropa nampak tidak lebih baik. Pasar tunduk di bawah beban mereka sendiri dan menderita akibat sentimen kemerosotan. Alasan-alasan fundamental yang diindikasikan di atas telah ada selama beberapa bulan dan tiba-tiba menjadi lebih berbahaya dari sebelumnya? Di sisi lain, jika prevalansi faktor negatif terhadap positif 10:0, maka prevalansi tidak akan melaju kencang. Namun apa yang dapat dikatakan mengenai tahun 2018, bahwa Anda tidak akan dapat sepenuhnya percaya pasar dan jangan terkejut saat penarikan tiba-tiba terjadi. Nampaknya para investor global tidak mengingat koreksi dari pergantian Januari dan Februari dan pelambungan dinamis selanjutnya. Kesempatan untuk pelambungan masih cukup tinggi, seperti setiap setelah penjualan besar-besaran, namun bull harus lebih meyakinkan atau kesempatan akan hilang.
Sekarang mari kita lihat gambar teknis SP500 pada kerangka waktu H4. Pasar hampir menyentuh level 264,12 dan kemudian melambung. Bull telah menembus ke atas resistance teknis terdekat di level 270,32 dan membentuk titik tertinggi lokal di level 271,89 dan tengah menguji support dari atas. Karena kondisi pasar yang oversold, masih ada kesempatan untuk kelanjutan pelambungan, namun momentum yang lemah dan negatif tengah mengindikasikan, bahwa target mungkin hanya akan teletak di level 274,40.