Perkiraan dan sinyal trading untuk GBP/USD pada 9 Maret. Laporan COT. Analisis rinci dari pergerakan pasangan dan transaksi perdagangan. Sebuah flat total adalah jeda bagi para trader

Analisis dari GBP/USD 5M.

Pasangan mata uang GBP/USD dalam pergerakan sideways sepanjang hari di hari Selasa. Hal ini jelas tampak pada rangka waktu 5 menit, bahkan jika tidak ada dua saluran regresi linear yang terarah sideways langsung. Tidak ada yang menarik sama sekali pada hari Selasa. Baik pasar valuta asing, atau syarat ekonomi makro, tidak juga dalam skala geopolitik. Tampaknya pasar telah memutuskan untuk merayakan Hari Wanita Internasional, yang dengannya kami mengucapkan selamat kepada semua perwakilan dari jenis kelamin yang adil. Volatilitas rendah - sekitar 65 poin dan berita utama dalam satu hari ini adalah kemungkinan larangan AS dari berbagai produksi energi dari Federasi Rusia. Namun, pasar baluta asing tidak bereaksi terhadap berita ini dengan cara apapun. Namun harga minyak telah naik menjadi $130 per barel dan kemungkinan akan terus naik. Pada saat yang sama, Central Bank of the Russian Federation memutuskan untuk tidak membuka Moscow Stock Exchange pada 9 Maret. Ingat kembali bahwa pertukaran telah ditutup sejak 25 Februari dan banyak ahli khawatir kapan itu akan dibuka, ruble mungkin akan turun 200-300 ruble untuk 1 dolar. Juga perlu menyoroti pernyataan dari Boris Johnson, yang di satu sisi mengatakan bahwa akan sulit bagi Eropa untuk mengabaikan minyak dan gas Rusia sepanjang malam, dan di sisi lain mengatakan bahwa Inggris akan secara bertahap mengabaikan hidrokarbon dari Federasi Rusia di 2022.

Untuk sinyal trading, tidak ada untuk hari Selasa. Dan , dari sudut pandang kami, ihni untuk yang terbaik. Perlu diingat bahwa berbagai flat bahaya untuk trader. Ya, terkadang harga dalam sisi saluran bergerak antara batasnya, bahkan membentuk sinyal yang baik pada saat yang sama. Namun ini bukan selalu menjadi persoalannya. Banyak sinyal keliru dibentuk lebih sering.

Laporan COT:

Laporan COT terbaru dari pound Inggris menunjukkan kenaikan dalam sentimen bullish diantara trader profesional. Dan satu minggu sebelumnya, penguatan dan kondisi "bearish". Secara umum, kondisi dari pelaku pasar utama berubah terlalu sering, yang terlihat oleh dua indikator dalam ilustrasi diatas. Saat ini, posisi bersih dari grup "Non-commercial" di dekat nol, yang artinya kondisi "netral". Kesimpulan yang sama dikonfirmasi oleh data mutlak dalam sejumlah kontrak terbuka. Terdapat 51 ribu dari mereka untuk membeli saat ini, dan 50 ribu untuk dijual. Yang hampir sepenuhnya dilengkapi dengan sama. Selain itum sejak Juli tahun lalu, trader profesional masih belum bisa memutuskan dimana untuk trading pound Inggris. Hanya di Desember, terdapat penguatan serius dari kondisi "bearish", yang mengakibatkan penurunan signifikan dalam mata uang Inggris. Di sisa waktu, pelaku pasar tidak bisa memutuskan dalam jangka menengah apa yang harus dilakukan dengan pound. Oleh karena itu, ketiadaan dari penurunjan kuat dalam pound Inggris sebagian sesuai dengan laporan COT. Namun, kita masih percaya bahwa laporan COT bukan alat terbaik untuk perkiraan saat in. Pada saat ketika seluruh dunia meningkatkan permintaan untuk dolar sebagai cadangan mata uang, kita bisa memperkirakan pertumbuhan dari mata uang khusus ini, meskipun berbagai data dari laporan COT. Ini jelas merupakan gambar yang kita lihat saat ini dalam mata uang euro, dimana pembelian naik, sementara itu mata uang itu sendiri turun. Dengan demikian, geopolitik tetap di tempat awal dalam hal kepentingan.

Analisis dari GBP/USD 1H.

Pada rangka waktu per jam, tren turun tampak pada kasat mata, yang di dukung oleh garis tren turun. Kami telah menggambar ulang beberapa level dan saat in harga antara 1,3082 dan 1,3134, dan tidak ada level yang lebih rendah. Dengan demikian, penurunan lebih jauh pada mata uang Inggris akan cukup sulit untuk dikerjakan karena angka kecil sinyal dan kurangnya level target. Pada 9 Maret, kita menyorti level penting berikut: 1.3082, 1.3134, 1.3273, 1.3367. Garis Senkou Span B (1.3454) dan Kijun-sen (1.3249) juga bisa merupakan sumber sinyal. Sinyal dapat "bounces" dan "surmounts" dari level dan garis ini. Disarankan untuk menetapkan level Stop Loss pada penembusan ketika harga melewati arah yang tepat 20 poin. Garis dari indikator Ichimoku bisa bergerak selama satu hari, yang harus dipertimbangkan ketika menentukan sinyal trading. Dan juga pada ilustrasi, terdapat level support dan resistance yang bisa digunakan untuk menetapkan profit pada transaksi. Tidak ada peristiwa penting atau publikasi yang dijadwalkan pada hari Rabu di Inggris dan AS. Dengan demikian, selama satu hari, trader akan bisa memperhatikan kembali hanya pada berita geopolitik. Jika ada. Kami percaya bahwa kemungkinan dari koreksi yang lebih kuat tinggi. Namun Senin dan Selasa menunjukkan bahwa trader tidak siap untuk take profit pada posisi jual dan membuka pembelian.

Penjelasan dari ilustrasi:

Level harga dari support dan resistance (resistance/support) - garis tebal merah, di dekat pergerakan mungkin akan berakhir. Mereka bukan sumber sinyal trading.

Garis Kijun-sen dan Senkou Span B - garis dari indikator Ichimoku, dipindahkan ke timeframe per jam dari 4 jam. Yang merupakan garis kuat.

Level ekstrimm - garis tipis merah dimana harga naik sebelumnya. Mereka adalah sumber sinyal trading.

Garis kuning - garis tren, saluran tren, dan berbagai pola teknikal lainnya.

Indikator 1 pada grafik COT - ukuran posisi net dari setiap kategori trader.

Indikator 2 pada grafik COT - ukuran posisi net untuk grup "Non-commercial".