Sinyal Trading USD/CAD untuk 30 Juni 2021: Jual di bawah 1.2396

Di sesi Eropa, pasangan USD/CAD diperdagangkan di area retracement Fibonacci 61,8%, di sekitar 1.2396. Level ini merupakan zona resistance kunci, karena pada kesempatan sebelumnya, CAD turun ke bawah level ini.

USD/CAD berada di atas SMA 21 dan di atas 5/8 murray yang menunjukkan bias bullish, meskipun indikator eagle menunjukkan sinyal divergensi negatif, yang kemungkinan besar akan menjadi koreksi menuju zona 1.2336 (SMA 21). Pasangan ini diperkirakan akan memantul dari level ini dan melanjutkan pergerakan naiknya ke level 1.2450 (6/8 murray).

Kemarin the Loonie melemah karena permintaan kuat terhadap dolar AS dan penurunan harga minyak. Saat ini level 61,8% mungkin menetapkan koreksi dan harga akan melanjutkan siklus menurun yang berasal dari zona resistance 6/8 murray.

Menurut chart, jika CAD menembus SMA 21, penurunan diperkirakan terbentuk ke zona support 4/8 murray yang terletak di 1.2207. Sebaliknya, pantulan di level ini akan dianggap sebagai peluang beli.

Pada hari Jumat, Non-Farm Payrolls (NFP) AS akan dirilis. Jika bagi dolar AS data ini lebih baik draipada prakiraan, kemungkinan besar CAD akan memperpanjang pelemahannya dan naik ke zona psikologis 1.2500 terhadap USD. Sebaliknya, penurunan ke zupportEMA 200 yang terletak di 1.2464 mungkin terjadi.

Rekomendasi kami jual di bawah 1.2396, zona Fibonacci 61,8%, dan beli di SMA 21 di sekitar 1.2336. Indikator eagle menunjukkan sinyal bearish.

Level Support dan Resistance untuk 30 Juni 2021

Resistance (3) 1.2493

Resistance (2) 1.2447

Resistance (1) 1.2420

----------------------------

Support (1) 1.2343

Support (2) 1.2302

Support (3) 1.2268

***********************************************************

Tips trading USD/CAD untuk 30 Juni 2021

Jual di bawah 1.2396 (61.8%), dengan take profit di 1.2336 (SMA 21), stop loss di atas 1.2435

Beli jika rebound 1.2336 (SMA 21), dengan take profit di 1.2393 dan 1.2451 (6/8), stop loss di bawah 1.2300.